<!--[if gte mso 9]><xml>
<!--[if gte mso 9]><xml>
Yth. Ketua Pengelola Jurnal
Dengan hormat kami sampaikan bahwa Direktorat Pengelolaan Kekayaan Intelektual, Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan, akan menyelenggarakan Pelatihan Penerapan Aplikasi Jurnal Elektronik. Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengharapkan kedatangan pengelola jurnal (maksimal 2 orang, yang terdiri dari Jurnal Manager/Editor 1 orang dan Teknisi jurnal yang memahami instalasi Jurnal Elektronik 1 orang) untuk hadir pada acara yang akan diselenggarakan pada:
hari/tanggal Kamis-Sabtu/22-24 September 2016
pembukaan Pukul 10.00 WIT
tempat The Belagri Hotel dan Convention Sorong
Jl. Gunung Merapi No.8 Kel.Klabala Distrk Sorong Kota , Sorong 98412
Tel. (0951) 321199
Peserta diharapkan datang tepat waktu dan diwajibkan membawa laptop dan modem internet, serta softcopy yang harus dibawa saat pelatihan berupa:
Panitia hanya menanggung biaya penginapan & konsumsi selama kegiatan berlangsung. Peserta tidak diperkenankan membawa keluarga atau teman. Konfirmasi kesediaan dan kehadiran kami terima paling lambat 19 September 2016 (form terlampir)
Atas perhatian dan kerja samanya, kami ucapkan terima kasih.